Hotel Zuri Express Mangga Dua merupakan salah satu hotel yang paling dekat dengan Mall Mangga Dua dan Mangga Dua Square, hanya tinggal jalan kaki saja cuma 5 menit.
Alamat Hotel Zuri Express Mangga Dua itu ada di Jalan Mangga Dua Dalam No. 55 - 56, Jakarta.
Hotel Zuri Express Mangga Dua memiliki 126 kamar yang terbagi menjadi 2 tipe kamar yaitu Express Twin dan Express Double.
EXPRESS TWIN
Kamar ini memiliki 2 ranjang single terpisah yang cukup untuk 2 orang.
EXPRESS DOUBLE
Kamar ini memiliki 1 ranjang double yang cukup untuk 2 orang.
Kami memberikan banyak pilihan harga yang dapat dilihat pada link dibawah ini :
Dengan lokasi yang strategis membuat hotel ini selalu banyak tamu yang menginap untuk urusan bisnis, dan lokasi ini jauh dari kebisingan jalan raya.